Minggu, 17 Februari 2013

Sobotta 1.5 Atlas Of Human Anatomy



Setelah sebelumnya saya posting mengenai software BoneLab 2 v2.3.36. Dan sekarang saya akan memposting software yang berhubungan dengan ilmu biologi dan kedokteran yang berkaitan dengan anatomi tubuh, yaitu Sobotta 1.5.
Benar sekali...bagi mahasiswa kedokteran pasti sudah tak asing lagi mendengar nama ini. Karena Sobotta sebenarnya adalah atlas anatomi tubuh manusia yang wajib dimiliki mahasiswa kedokteran dengan 2 edisi yang kurang lebih harga keduanya mencapai Rp. 3.000.000,00. Mungkin software ini bisa menjadi pengganti buku tersebut atau sekedar pelengkap karena isinya yang tidak kalah lengkap dan mudah penggunaannya.

Screenshoot :



Bagi yang berminat untuk mendapatkan software ini silahkan klik link download di bawah ini...

Download Sobotta 1.5 Atlas Of Human Anatomy



Tidak ada komentar:

Posting Komentar